Pengembangan homili untuk mendukung penangkapan real dan menumbuhkan sukacita umat

Show simple item record

dc.contributor.advisor Tedjoworo, Hadrianus
dc.contributor.author Noning, Stanislaus Alexander
dc.date.accessioned 2023-01-13T03:42:20Z
dc.date.available 2023-01-13T03:42:20Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp41962
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/14147
dc.description 652 - FF en_US
dc.description.abstract Ekaristi merupakan tempat perjumpaan Kristus dengan umat. Dalam Ekaristi, Kristus menghadirkan diri-Nya kepada umat melalui imam. Komunikasi Kristus kepada umat terwujud dalam aneka ritus salah satunya ritus liturgi sabda. Di sana imam berperan sebagai medium kehadiran Kristus. Dalam homili, imam menyampaikan pesan Kitab Suci dan ajaran-ajaran Gereja kepada umat. Umat dapat berjumpa dengan Kristus melalui imam. Sebagai medium kehadiran Kristus, imam dapat menggunakan analogi dan kisah agar umat mampu menangkap pesan Kitab Suci dan ajaran-ajaran Gereja. Dengan kata lain, penggunaan analogi dan kisah dapat membantu umat untuk berjumpa dengan Kristus. Melalui eksplorasi pemikiran John Henry Newman dan Paus Fransiskus dapat ditawarkan beberapa alternatif pengembangan metode dan isi homili, antara lain pengalaman inspiratif dalam analogi, penggunaan bahasa yang mampu dipahami umat, dan berbagi kekayaan spiritual. Dengan demikian, umat mampu mengalami perjumpaan dengan Kristus dalam homili. Umat mampu bersukacita karena dapat merasakan kehadiran Kristus dalam pengalaman sehari-hari. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Fakultas Filsafat Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.title Pengembangan homili untuk mendukung penangkapan real dan menumbuhkan sukacita umat en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017510008
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0416097102
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI612#Ilmu Filsafat


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account