Usulan strategi perusahaan berdasarkan matriks QSPM bagi CV. Kopisiologi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Caroline, Angela
dc.contributor.author Billy
dc.date.accessioned 2022-11-10T02:05:05Z
dc.date.available 2022-11-10T02:05:05Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp41500
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/13671
dc.description 9866 - FISIP en_US
dc.description.abstract Industri makanan dan minuman merupakan salah satu sektor unggulan yang menopang pertumbuhan manufaktur dan ekonomi nasional sampai pada tahun 2021 saat ini. Pada industri ini terdapat banyak pelaku usaha yang menawarkan produk atau jasa yang berbeda-beda dan memiliki pasar yang luas. Tentunya dengan pasar yang luas terdapat juga banyak pesaing. Banyaknya pesaing pada pasar menciptakan persaingan yang tinggi oleh para pelaku usaha di industri ini. Oleh karena itu, pelaku usaha perlu menentukan strategi yang tepat agar dapat meningkatkan kinerja perusahaan. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif analitis bertujuan untuk mencari fakta-fakta yang disusul dengan analisis untuk mengetahui keadaan perusahaan CV. Kopisiologi. Teknik mengumpulkan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan studi dokumentasi. Sedangkan untuk teknis analisis data ini menggunakan matriks QSPM, matriks Internal dan eksternal dan matriks SWOT yang bertujuan untuk memberikan kondisi perusahaan saat ini dan mendapatkan hasil strategi-strategi yang dapat digunakan perusahaan. Sehingga dapat menarik kesimpulan sebagai jawaban dari permasalahan dari penelitian ini. Berdasarkan hasil penelitian maka penulis mendapatkan hasil dari beberapa faktor yang paling menonjol yaitu pelayanan yang diberikan perusahaan sudah baik, sedangkan untuk kelemahan yang ada pada perusahaan adalah kualitas produk makanan yang masih kurang baik, kurangnya peralatan untuk menunjang peningkatan kualitas produk perusahaan. Pada matriks QSPM ditemukan bahwa strategi yang paling menarik dan sesuai dengan kemampuan perusahaan adalah pengembangan produk yang dimiliki. Dari hasil ini maka dapat disimpulkan bahwa strategi bersaing yang dapat digunakan perusahaan adalah pengembangan produk perusahaan untuk menciptakan produk yang lebih baik dari pesaing. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject matriks QSPM en_US
dc.subject strategi perusahaan en_US
dc.subject pengembangan produk en_US
dc.title Usulan strategi perusahaan berdasarkan matriks QSPM bagi CV. Kopisiologi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017320205
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421049301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account