Pengaruh ketimpangan pendapatan terhadap status kesehatan di ASEAN-5

Show simple item record

dc.contributor.advisor Herawati, Noknik Karliya
dc.contributor.author Firdiani, Alya Putri
dc.date.accessioned 2022-07-20T04:34:32Z
dc.date.available 2022-07-20T04:34:32Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp42178
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/13137
dc.description 24368 - FE en_US
dc.description.abstract Kondisi perekonomian di suatu negara tidak luput dari kondisi kesehatan masyarakat di negara tersebut. Karena selain pertumbuhan ekonomi yang baik, kesejahteraan masyarakat juga menjadi tolak ukur dalam pembangunan suatu negara. Hal ini menimbulkan suatu pemahaman bahwa kesejahteraan masyarakat bukan hanya dilihat dari tingginya pertumbuhan ekonomi suatu negara, namun juga tingginya kualitas kesehatan yang dimiliki masyarakat dalam suatu negara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh koefisien gini, Gross Domestic Product (GDP) per capita, dan pengeluaran publik untuk pendidikan dan pengeluaran publik untuk kesehatan terhadap angka harapan hidup di ASEAN-5 pada tahun 2008-2017. Dengan menggunakan Fixed Effect Model (FEM) hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh positif antara pengeruh pengeluaran publik untuk pendidikan dan pengeluaran publik untuk kesehatan terhadap angka harapan hidup di ASEAN-5. Selain itu, koefisien gini menunjukan hasil yang berpengaruh negatif dengan angka harapan hidup di ASEAN-5. Tetapi GDP per kapita memiliki hubungan positif dan tidak signifikan terhadap angka harapan hidup di ASEAN-5. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Angka Harapan Hidup en_US
dc.subject Koefisien Gini en_US
dc.subject Gross Domestic Product (GDP) per capita en_US
dc.subject Pengeluaran Publik untuk Pendidikan en_US
dc.subject Pengeluaran Publik untuk Kesehatan en_US
dc.subject ASEAN-5 en_US
dc.title Pengaruh ketimpangan pendapatan terhadap status kesehatan di ASEAN-5 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017110010
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8817170018
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account