Pengaruh PDRB per kapita dan indeks harga konsumen terhadap ketahanan pangan Indonesia tahun 2014-2018

Show simple item record

dc.contributor.advisor Nugraheni, Siwi
dc.contributor.author Reina, Selin
dc.date.accessioned 2022-07-20T03:24:22Z
dc.date.available 2022-07-20T03:24:22Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp42174
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/13133
dc.description 24364 - FE en_US
dc.description.abstract Ketahanan pangan merupakan kondisi dimana semua orang memiliki akses fisik dan ekonomi untuk memenuhi kebutuhan makanan yang aman serta bergizi dengan jumlah yang cukup untuk kehidupan yang sehat dan aktif. Persoalan pangan tidak dapat dipisahkan dari kehidupan masyarakat karena pangan merupakan kebutuhan dasar manusia dan harus dipenuhi setiap saat. Dari sisi kewilayahan, belum semua wilayah di Indonesia mencapai kondisi tahan pangan. Berbagai faktor diduga berpengaruh pada ketahanan pangan di suatu wilayah. Penelitian ini mencoba untuk menemukan pengaruh PDRB per kapita dan Indeks Harga Konsumen terhadap ketahanan pangan di Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data tahunan 2014-2018. Penelitian ini menggunakan teknik regresi data panel dengan menggunakan Fixed Effect Model (FEM). Hasil Estimasi menujukkan bahwa PDRB per kapita dan Indeks Harga Konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap ketahanan pangan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject PDRB per kapita en_US
dc.subject indeks harga konsumen en_US
dc.subject ketahanan pangan en_US
dc.title Pengaruh PDRB per kapita dan indeks harga konsumen terhadap ketahanan pangan Indonesia tahun 2014-2018 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016110069
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0409096502
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account