Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) “Bring Back Our Bottles” The Body Shop di Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Pakpahan, Aknolt Kristian
dc.contributor.author Wiharja, Katarina Karina
dc.date.accessioned 2022-03-23T08:01:37Z
dc.date.available 2022-03-23T08:01:37Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other skp40137
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/12787
dc.description 9466 - FISIP en_US
dc.description.abstract Tren penggunaan kosmetik yang seolah tidak pernah mati membuat perusahaan kosmetik terus berusaha untuk meningkatkan kualitas produk mereka, tidak terkecuali berinovasi dalam kemasan produk. Kemasan yang unik dan kokoh lebih menarik bagi masyarakat. Dalam dunia kosmetik, kemasan kosmetik didominasi oleh kemasan sekali pakai dan seringkali dibuang begitu saja. Limbah kemasan kosmetik yang tidak didaur ulang dapat mengakibatkan penumpukan di TPA dan mencemari alam. The Body Shop sebagai salah satu perusahaan multinasional yang bergerak di bidang kosmetik berinovasi untuk melakukan program pengumpulan dan daur ulang kemasan produknya di Indonesia. Melalui program tanggung jawab sosial bernama “Bring Back Our Bottles”, The Body Shop mengajak konsumen Indonesia untuk mengembalikan kemasan kosong produk The Body Shop untuk didaur ulang kemudian. Program ini diterapkan di seluruh cabang di Indonesia, tak terkecuali di Kota Bandung. Tujuan dari program ini adalah untuk memulihkan kondisi lingkungan agar limbah plastik termasuk limbah kosmetik di dalamnya tidak menumpuk di TPA serta menumbuhkan kesadaran masyarakat tentang bahaya limbah kosmetik. Penelitian ini akan menjelaskan bagaimana implementasi program Bring Back Our Bottles di Kota Bandung dan bagaimana aktor non-negara juga dapat berperan dalam isu sosial termasuk isu lingkungan berdasarkan konsep Corporate Social Responsibility (CSR) dalam teori pluralisme. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject The Body Shop en_US
dc.subject CSR en_US
dc.subject limbah kosmetik en_US
dc.subject Bring Back Our Bottles en_US
dc.title Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) “Bring Back Our Bottles” The Body Shop di Kota Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016330206
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421047502
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account