Analisis efektivitas pelatihan financial life skills tingkat reaction dan learning di Politeknik Sukabumi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Harsono, Regina Deti Mulyo
dc.contributor.author Sugianto, Michelle Yulia
dc.date.accessioned 2021-08-10T21:51:50Z
dc.date.available 2021-08-10T21:51:50Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp40855
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/12110
dc.description 24240 - FE en_US
dc.description.abstract Pelatihan Financial Life Skills (FLS) merupakan program pelatihan yang meningkatkan soft skill dan financial life skills kaum muda untuk mengembangkan literasi manusia, mengelola keuangan pribadi , dan memperkuat kesiapan kerja. Pelatihan FLS merupakan salah satu program pelatihan yang perlu untuk dilakukan tahap evaluasi. Dalam mencapai targetnya, tingkat reaction peserta pelatihan FLS masih belum mencapai target dan belum terdapat analisa secara rinci faktor yang mempengaruhi tingkat learning. Evaluasi pelatihan merupakan tahap yang efektif untuk dilakukan oleh perusahaan untuk melihat efektivitas dari program pelatihan. Untuk itu setiap perusahaan perlu melakukan tahap evaluasi untuk memaksimalkan sumber daya yang dikeluarkan dalam hal waktu dan biaya. Manfaat bagi perusahaan melakukan evaluasi pelatihan dapat melihat secara rinci informasi mengenai program pelatihan. Penelitian ini menggunakan metode evaluasi pelatihan Kirkpatrick untuk melihat efektivitas dari program pelatihan FLS. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat reaction dan tingkat learning program pelatihan Financial Life Skills Politeknik Kota Sukabumi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Jenis data penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Data primer penelitian ini adalah hasil wawancara terhadap pihak perusahaan. Data sekunder penelitian ini adalah catatan dan dokumen resmi dari pelatihan FLS. Hasil dari penelitian ini adalah efektivitas evaluasi pelatihan tingkat reaction dan tingkat learning. Tingkat reaction terbagi menjadi 2 dimensi yaitu materi pelatihan dan metode pelatihan. Hasil tingkat reaction materi pelatihan berdasarkan Course Material sebesar 81.16% dan Content Relevance sebesar 55,20%. Hasil tingkat reaction berdasarkan metode pelatihan peserta memahami materi pelatihan sebesar 76,63%. Berdasarkan hasil tersebut, tingkat reaction pelatihan dapat dinyatakan efektif. Hasil selisih nilai pre-test dan post-test tingkat learning menunjukkan sebesar 53,26% secara efektif peserta dapat meningkatkan knowledge, skills, dan attitude. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Evaluasi Pelatihan en_US
dc.subject Efektivitas Pelatihan en_US
dc.title Analisis efektivitas pelatihan financial life skills tingkat reaction dan learning di Politeknik Sukabumi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016120045
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0416057301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account