Sakralitas pada arsitektur Gereja Katolik Stella Maris

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lukman, Aldyfra L.
dc.contributor.author Claudia, Maria
dc.date.accessioned 2021-07-29T05:05:02Z
dc.date.available 2021-07-29T05:05:02Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other skp40718
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/11898
dc.description 6246 - FTA en_US
dc.description.abstract Agama Katolik merupakan salah satu agama yang memiliki jumlah umat terbesar di dunia. Untuk mengatur umatnya, Gereja Katolik menetapkan sebuah sistem hierarki. Pada tahun 1962-1965 terjadi pembaharuan besar pada Gereja Katolik, yaitu diadakannya Konsili Vatikan II yang membahas tentang pembaharuan terkait dengan proses Liturgi Gereja Katolik. Pembaharuan terkait proses Liturgi Gereja Katolik ini mempengaruhi bentuk fisik Gereja Katolik. Hal ini menyebabkan lahirnya bentuk baru arsitektur Gereja Katolik yang beragam. Bentuk baru arsitektur gereja Katolik ini dinilai memundarkan nilai sakralitas pada gereja. Salah satu bangunan gereja kontemporer yang dianggap memiliki tampilan berbeda, adalah Gereja Katolik Stella Maris. Melalui teori pendekatan arsitektur gereja, elemen fisik Gereja Stella Maris, dan sacred architecture, penelitian ini dilakukan untuk mengungkap dan memahami sakralitas pada Gereja Stella Maris. Penelitian menggunakan metode deskriptif analitik dengan pendekatan kualitatif, dengan cara mendeskripsikan keadaan elemen fisik Gereja Stella Maris dan membandingkannya dengan teori sacred architecture. Data dikumpulkan dengan cara observasi dan studi pustaka. Secara lebih detail aspek yang dibahas dalam penelitian ini adalah elemen fisik Gereja Katolik Stella Maris. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seperti apa prinsip sacred architecture yang terdapat pada atau ditunjukkan oleh arsitektur Gereja Katolik Stella Maris. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa bangunan Gereja Katolik Stella Maris, dengan bentuknya yang berbeda dari bentuk gereja Katolik pada umumnya, tidak kehilangan nilai sakralnya, karena tetap memiliki prinsip-prinsip sacred architecture pada bangunannya. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject elemen fisik ruang en_US
dc.subject Gereja Katolik en_US
dc.subject sacred architecture en_US
dc.subject sakralitas en_US
dc.title Sakralitas pada arsitektur Gereja Katolik Stella Maris en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016420043
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI611#Arsitektur


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account