Karakteristik arsitektur bangunan Sudirman Street sebagai bangunan baru pada kawasan komersil di pusat Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Tobing, Rumiati Rosaline
dc.date.accessioned 2021-07-29T04:29:12Z
dc.date.available 2021-07-29T04:29:12Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other skp40756
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/11893
dc.description 6284 - FTA en_US
dc.description.abstract Perkembangan arsitektur Indonesia kental dengan semangat modernism yang terlihat dalam pergerakan arsitektur Indonesia. Namun semangat modernisme ini, menghasilkan karya-karya arsitektur Indonesia yang cenderung berkiblat pada tata baku arsitektur barat. Hal ini disayangkan mengingat arsitektur Indonesia yang memiliki keunikan, etnisitas, dan nilai-nilai yang tercerminkan pada budaya masing-masing etnis. Arsitektur Nusantara memiliki keunikan tektonika yang saling berhubungan dengan susunan ruang, struktur dan ornamennya. Dalam sejarah pekembangan tektonika arsitektur nusantara, nama Yusuf Bilyarta Mangunwijaya atau yang lebih sering dikenal sebagai Romo Mangun menjadi salah satu tokoh yang memberikan inspirasi penerapan tektonika secara konsisten dalam karya-karyanya. Dikutip dari tulisan Eko Prawoto yang merupakan salah satu arsitek yang banyak berhubungan dengan Romo Mangun, karya-karya Romo Mangun bukan hanya sekedar memoles dan mengambil dari masa lalu, Metodenya dalam mengolah arsitektur yang menyatu dengan ekosistem memiliki keunikan tersendiri (Kompas, 5 November 2006). Metode Penelitian data yang dilakukan melaui pengumpulan data yang berjalan bersamaan dengan studi pustaka dan literatur yang mendukung. Pada penelitian ini, Teori utama yang akan dijadikan pembanding adalah teori Tektonika menurut Kenneth Frampton (Studies in Tectonics Culture) dan Teori Arsitektur Nusantara, yang kemudian di elaborasi menjadi konsep Tektonika Nusantara. Konsep dan variabel-variabel ini akan digunakan sebagai dasar analisis objek studi Gereja Salib Suci Paroki Cilincing. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.subject Arsitektur Nusantara en_US
dc.subject Tektonika en_US
dc.subject Romo Mangun en_US
dc.subject Gereja Salib Suci Paroki Cilincing en_US
dc.title Karakteristik arsitektur bangunan Sudirman Street sebagai bangunan baru pada kawasan komersil di pusat Kota Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2012420024
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410047905
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI611#Arsitektur


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account