Pengaruh ekspor high technology industri manufaktur terhadap GDP di ASEAN-6

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hendrani, Januarita
dc.contributor.author Darajah, Difa
dc.date.accessioned 2020-04-01T07:16:21Z
dc.date.available 2020-04-01T07:16:21Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other skp38927
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/10339
dc.description 23799 - FE en_US
dc.description.abstract Perubahan struktur perekonomian menjadikan industri manufaktur sebagai salah satu industri yang menjadi tumpuan perekonomian suatu negara. Kawasan ASEAN-6 merupakan kawasan ASEAN yang menyumbang lima persen dari aktivitas manufaktur global dunia, terutama di ASEAN-6 (Indonesia, Filipina, Malaysia, Singapura, Thailand, Vietnam). Seiring dengan perubahan teknologi yang semakin canggih, produk industri manufaktur dengan intensitas high technology menjadi segmen perdagangan internasional yang tumbuh paling cepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ekspor industri manufaktur high technology, impor industri manufaktur high technology dan FDI terhadap GDP di ASEAN-6. Dengan menggunakan Random Effect Model (REM) hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif antara ekspor industri manufaktur high technology, impor industri manufaktur high technology dan FDI terhadap GDP di ASEAN-6. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Industri Manufaktur en_US
dc.subject Ekspor dan impor high technology en_US
dc.subject FDI en_US
dc.subject ASEAN-6 en_US
dc.title Pengaruh ekspor high technology industri manufaktur terhadap GDP di ASEAN-6 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016110030
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424015701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account