Dampak sistem cukai rokok terhadap produksi rokok di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Herawati, Noknik Karliya
dc.contributor.author Trestiani, Zeisha Shabrina
dc.date.accessioned 2020-04-01T04:10:50Z
dc.date.available 2020-04-01T04:10:50Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp38912
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/10330
dc.description 23784 - FE en_US
dc.description.abstract Tingginya tingkat konsumsi rokok di Indonesia mendorong pemerintah untuk mengimplementasikan kebijakan berupa cukai terhadap rokok. Cukai diharapkan mampu menurunkan konsumsi masyarakat terhadap rokok. Penerapan sistem cukai tidak hanya memengaruhi konsumen, tetapi juga produsen. Sistem cukai rokok di Indonesia sudah mengalami dua kali perubahan dari ad valorem, hybrid, lalu specific. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dampak ketiga sistem cukai yang diimplementasikan di Indonesia terhadap produksi rokok dengan menggunakan data timeseries tahun 2000-2015. Penelitian ini menggunakan alat estimasi Ordinary Least Square (OLS). Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa sistem ad valorem mampu menurunkan tingkat produksi rokok lebih besar dibandingkan sistem lainnya. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Rokok en_US
dc.subject Cukai en_US
dc.subject Produksi en_US
dc.subject Indonesia en_US
dc.title Dampak sistem cukai rokok terhadap produksi rokok di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015110056
dc.identifier.nidn/nidk NIDN8817170018
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account