Pengaruh penyelenggaraan Sea Games tahun 2011 terhadap PDRB sektor pariwisata Kota Palembang

Show simple item record

dc.contributor.advisor Marjuka, Martinus Yuwana
dc.contributor.author Nurkhandika H. P., M.
dc.date.accessioned 2019-10-19T03:39:13Z
dc.date.available 2019-10-19T03:39:13Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp38052
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/9290
dc.description 23557 - FE en_US
dc.description.abstract Sektor pariwisata merupakan sektor potensial yang dapat dikembangkan dan berperan dalam peningkatan PDRB. Peningkatan PDRB sektor pariwisata salah satunya berasal dari penyelenggaraan event olahraga bertaraf internasional seperti Sea Games tahun 2011. Melalui penyelenggaraan event tersebut, akan memengaruhi PDRB sektor pariwisata di kota/wilayah event tersebut berlangsung. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan pengaruh dari penyelenggaraan event Sea Games tahun 2011 terhadap PDRB sektor pariwisata di Kota Palembang. Menggunakan metode OLS, hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah penyelenggaraan event Sea Games tahun 2011 memengaruhi PDRB sektor pariwisata di Kota Palembang sebesar 0.500293 persen. Dengan kata lain, menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan event olahraga bertaraf internasional akan berpengaruh secara positif terhadap PDRB sektor pariwisata di Kota Palembang. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Sektor Pariwisata en_US
dc.subject PDRB en_US
dc.subject Sea Games en_US
dc.subject Kota Palembang en_US
dc.title Pengaruh penyelenggaraan Sea Games tahun 2011 terhadap PDRB sektor pariwisata Kota Palembang en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013110058
dc.identifier.nidn/nidk 994000833
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account