Studi analisis peningkatan daya dukung pondasi Spun Pile dan perubahan Settlement kondisi sebelum dan sesudah vacuum pada Jembatan 4 Sungai Tahang Pantai Indah Kapuk 2, Tangerang

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lestari, Anastasia Sri
dc.contributor.author Arliman, Billy
dc.date.accessioned 2019-10-08T08:44:48Z
dc.date.available 2019-10-08T08:44:48Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp37997
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/9171
dc.description 6450 - FTS en_US
dc.description.abstract Pada lokasi Pantai Indah Kapuk 2, Tangerang, dibangun jembatan yang berguna sebagai akses penghubung antara Kawasan Pantai Indah Kapuk 2 dengan Kawasan Tangerang. Jembatan yang akan dibangun menggunakan pondasi tiang pancang. Dilakukan pengujian NSPT dan laboratorium untuk mengetahui karakteristik tanah. Setelah dilakukan pengujian, didapatkan kondisi tanah pada lokasi yang akan dilakukan pembangunan jembatan, memiliki tanah yang kurang baik sehingga dilakukan metode perbaikan tanah Konsolidasi Vakum yang berguna untuk meningkatkan daya dukung tanah. Metode perbaikan tanah ini juga berguna untuk memperkecil penurunan kosolidasi pada tanah lempung dan mempercepat waktu konslidasi tanah. Dalam mencari nilai daya dukung, dapat dilakukan dengan beberapa metode konvensional yang sudah tersedia dan dapat menggunakan program metode elemen hingga. Sedangkan untuk mendapatkan penurunan tanah dan lama waktu penurunan terjadi dapat dilakukan dengan perhitungan konvensional. Setelah dilakukan konsolidasi vakum, terbukti bahwa daya dukung tanah meningkat dengan dilakukan pengujian NSPT dan laboratorium kembali. Tidak hanya daya dukung yang meningkat, tetapi penurunan konsolidasi berubah menjadi semakin kecil dan waktu penurunan konsolidasi menjadi lebih cepat. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Daya dukung en_US
dc.subject Penurunan konsolidasi en_US
dc.subject Konsolidasi vakum en_US
dc.title Studi analisis peningkatan daya dukung pondasi Spun Pile dan perubahan Settlement kondisi sebelum dan sesudah vacuum pada Jembatan 4 Sungai Tahang Pantai Indah Kapuk 2, Tangerang en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015410007
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424085701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account