Studi interaksi antara dua buah pondasi dangkal menerus pada tanah lempung dengan metode elemen hingga

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lim, Aswin
dc.contributor.author Hendrawan, Stefanus Yobel
dc.date.accessioned 2019-08-15T05:54:51Z
dc.date.available 2019-08-15T05:54:51Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp37269
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8790
dc.description 6396 - FTS en_US
dc.description.abstract Skripsi ini menginvestigasi interaksi antara dua pondasi dangkal menerus pada tanah lempung terhadap kapasitas daya dukung ultimitnya untuk masing-masing pondasi. Sudah banyak studi yang sama dilakukan, namun kebanyakan dari studi-studi tersebut dilakukan pada tanah pasir. Analisis dilakukan dengan Program Plaxis 2D, peranti lunak komersil berbasis elemen hingga. Hasil dari studi mengindikasikan bahwa semakin dekat spasi antar pondasi dangkal, daya dukung ultimitnya akan meningkat. Jarak efektif yang menghasilkan kedua pondasi menerima beban bersifat independent adalah 6B. Sebagai tambahan, grafik faktor kapasitas daya dukung pondasi ganda juga dikembangkan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject daya dukung en_US
dc.subject pondasi ganda en_US
dc.subject lempung en_US
dc.subject Plaxis 2D en_US
dc.subject koefisien Nd en_US
dc.title Studi interaksi antara dua buah pondasi dangkal menerus pada tanah lempung dengan metode elemen hingga en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014410041
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410038601
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account