Faktor-faktor penyebab perubahan kebijakan luar negeri Inggris dalam menghadapi pengungsi Suriah

Show simple item record

dc.contributor.advisor Indro, P.Y. Nur
dc.contributor.author Aryaputri, Nur Fitriani
dc.date.accessioned 2019-08-02T09:17:41Z
dc.date.available 2019-08-02T09:17:41Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp37078
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8511
dc.description 8482 - FISIP en_US
dc.description.abstract Permasalahan pengungsi Suriah telah menyebar ke seluruh dunia semenjak tahun 2011. Kebijakan luar negeri Inggris untuk mengatasi permasalahan global ini adalah memberikan sejumlah bantuan kemanusiaan, namun tidak menerima pengungsi Suriah masuk ke negaranya. Kebijakan tersebut kemudian berubah pada awal tahun 2014. Penelitian ini memiliki pertanyaan penelitian mengenai faktor-faktor apa saja yang menyebabkan perubahan kebijakan luar negeri Inggris dalam menghadapi permasalahan pengungsi Suriah dan bertujuan untuk mendeskripsikan faktor-faktor tersebut. Penulis menggunakan teori realisme neoklasik sebagai teori utama dalam penelitian ini. Penelitian telah menyimpulkan bahwa faktor-faktor penyebab perubahan kebijakan luar negeri Inggris terdiri dari faktor sistem internasional dan faktor domestik. Memburuknya kondisi permasalahan pengungsi Suriah menyebabkan terciptanya tekanan sistemis bagi Inggris. Selain itu, terdapat beberapa faktor domestik seperti tekanan domestik Inggris, motivasi domestik Inggris, dan persepsi David Cameron mengenai permasalahan pengungsi Suriah. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Perubahan Kebijakan Luar Negeri en_US
dc.subject Realisme Neoklasik en_US
dc.subject Pengungsi en_US
dc.title Faktor-faktor penyebab perubahan kebijakan luar negeri Inggris dalam menghadapi pengungsi Suriah en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014330093
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account