Pengaruh stabilitas politik terhadap strategi Export-Led Growth di Indonesia tahun 1996-2017

Show simple item record

dc.contributor.advisor Herawati, Noknik Karliya
dc.contributor.author Buchori, Indhira Diya
dc.date.accessioned 2019-04-23T02:51:46Z
dc.date.available 2019-04-23T02:51:46Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp37328
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/7843
dc.description 23364 - FE en_US
dc.description.abstract Indonesia merupakan salah satu negara yang menerapkan strategi Export-Led Growth (ELG). Export-led growth adalah strategi ekonomi untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi yang dipicu oleh ekspor. Dalam prosesnya, stabilitas politik dianggap turut berperan dalam meningkatkan ekspor yang pada akhirnya mendorong perekonomian. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh stabilitas politik terhadap strategi Export-Led Growth di Indonesia. Teknik estimasi yang digunakan adalah Ordinary Least Square (OLS) dengan data tahun 1996-2017. Hasil penelitian menunjukan bahwa stabilitas politik secara signifikan memengaruhi export-led growth di Indonesia. Selain itu variabel investasi fisik dan angkatan kerja turut memengaruhi pertumbuhan ekonomi Indonesia secara positif. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Export-Led Growth en_US
dc.subject Stabilitas Politik en_US
dc.subject Pertumbuhan Ekonomi en_US
dc.title Pengaruh stabilitas politik terhadap strategi Export-Led Growth di Indonesia tahun 1996-2017 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014110025
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8817170018
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account