Aplikasi mobile berbasis cloud untuk latihan yoga

Show simple item record

dc.contributor.advisor Karya, Gede
dc.contributor.author Varianto, Randy
dc.date.accessioned 2019-02-12T08:07:18Z
dc.date.available 2019-02-12T08:07:18Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp36625
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/7492
dc.description 1498 - FTIS en_US
dc.description.abstract Yoga adalah latihan untuk menyatukan tubuh, pikiran, dan napas untuk hidup pada saat ini tanpa menderita. Yoga bertujuan untuk menciptakan keselarasan dalam tubuh melalui peningkatan fleksibilitas dan kekuatan otot. Setiap gerakan yoga memiliki manfaat yang berbeda-beda. Seiring dengan berkembangnya teknologi yang semakin pesat, latihan yoga dapat dipelajari dari aplikasi mobile yang telah ada di pasaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi mobile untuk latihan yoga yang berbasis cloud Aplikasi mobile dibuat untuk mempermudah latihan yoga yang dilakukan secara otodidak. Aplikasi mobile membantu orang belajar yoga langkah demi langkah, dari gerakan yang paling sederhana hingga yang paling rumit. Pada aplikasi ini terdapat panduan untuk melakukan postur-postur yoga yang dijelaskan dengan instruksi-instruksi dalam bentuk kata-kata maupun video. Dalam aplikasi ini juga memiliki fitur untuk melakukan meditasi yang dilengkapi dengan iringan musik. Selain itu, aplikasi juga terhubung dengan web service dimana data-data penting disimpan pada sebuah cloud database. Aplikasi mobile ini dibangun menggunakan Android Studio dan menggunakan bahasa pemrograman Java, sedangkan untuk aplikasi server yang berbasis web, dibuat dengan bahasa pemrograman PHP dan menggunakan database MySQL. en_US
dc.language.iso Indonesia
dc.publisher Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknologi Informasi dan Sains - UNPAR en_US
dc.subject Yoga en_US
dc.subject web service en_US
dc.subject Android en_US
dc.subject postur en_US
dc.subject mobile en_US
dc.subject aplikasi en_US
dc.subject smartphone en_US
dc.title Aplikasi mobile berbasis cloud untuk latihan yoga en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2012730054
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0415037501
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI618#Teknik Informatika


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account