Kajian teknis studi pergerakan tanah di Jawa dan Bali

Show simple item record

dc.contributor.advisor Widjaja, Budijanto
dc.contributor.author Pascayulinda, Devina
dc.date.accessioned 2018-09-10T07:29:46Z
dc.date.available 2018-09-10T07:29:46Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp36142
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/6869
dc.description 6310 - FTS en_US
dc.description.abstract Pergerakan tanah merupakan bencana alam yang paling banyak menimbulkan korban jiwa di Pulau Jawa dan Bali. Umumnya pergerakan tanah terbagi menjadi dua jenis, yaitu longsoran dan mudflow. Dalam penelitian ini dibahas tentang kajian teknis pada 10 studi kasus pergerakan tanah di Jawa dan Bali. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat database pergerakan tanah dalam rentang tahun 2013 sampai 2018, menentukan rekomendasi klasifikasi koefisien konsentrasi berdasarkan volume serta usulan rasio lebar terhadap panjang untuk longsoran dan mudflow, dan menentukan geomorfologi lereng. Untuk mencapai tujuan tersebut, dilakukan pengumpulan data dari penelitian pergerakan tanah di Indonesia sebelumnya. Mudflow cenderung terjadi pada jenis tanah lanau. Rekomendasi klasifikasi koefisien konsentrasi berdasarkan volume yang diperoleh dalam penelitian ini untuk mudflow berada pada rentang 0.33-0.40 dan untuk longsoran berada pada rentang 0.43-0.53, sedangkan rasio lebar terhadap panjang untuk mudflow berada pada rentang 0.02 - 0.2, dan untuk longsoran berada pada rentang 0.34 - 0.54. Mudflow dapat terjadi pada seluruh jenis bentuk lereng (planar, divergen, dan konvergen), dan longsoran dapat terjadi pada bentuk lereng planar dan divergen. en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject pergerakan tanah en_US
dc.subject longsoran en_US
dc.subject mudflow en_US
dc.subject kriteria en_US
dc.title Kajian teknis studi pergerakan tanah di Jawa dan Bali en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014410089
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428067101
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account