Pengaruh penambahan superplasticizer pada pekerjaan beton plat lantai dan balok terhadap waktu dan biaya proyek

Show simple item record

dc.contributor.advisor Soekiman, Anton
dc.contributor.author Gunawan, Fernando
dc.date.accessioned 2018-09-07T09:48:57Z
dc.date.available 2018-09-07T09:48:57Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp36074
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/6861
dc.description 6242 - FTS en_US
dc.description.abstract Salah satu masalah pada proyek konstruksi yang semakin berkembang adalah keterlambatan. Keterlambatan ini berujung pada peningkatan biaya dan mundurnya penjadwalan. Terdapat beberapa metode mempercepat durasi proyek yaitu dengan menambahkan aditif dan menambahkan material. Superplasticizer merupakan salah satu zat aditif yang berfungsi untuk mempercepat proses pengeringan beton. Dengan superplasticizer ini, diharapkan mempercepat durasi proyek karena mempercepat proses pengeringan beton. Selain menggunakan superplasticizer, terdapat metode lainnya untuk mempercepat durasi proyek, yaitu dengan menambahkan material berupa set bekisting, sehingga tidak harus menunggu pembongkaran bekisting lantai sebelumnya terlalu lama. Untuk mengetahui pengaruh superplasticizer terhadap waktu dan biaya proyek, perlu dilakukan simulasi dipercepatnya pembongkaran bekisting, pekerjaan apa saja yang dapat dipercepat dalam pengerjaannya. Setelah itu mencari biaya apa saja yang bertambah akibat penambahan superplasticizer dan biaya apa saja yang berkurang akibat adanya penambahan superplasticizer. Dari data yang diolah dan disimulasi, durasi pekerjaan proyek berkurang menjadi 185 hari dan biaya berkurang sebesar 15,91% untuk biaya tak langsung dan sewa alat dengan menambahkan Sikament LN. Sedangkan dengan menambahkan set bekisting sebanyak 1 lantai, didapat durasi proyek berkurang menjadi 183 hari dan biaya berkurang sebesar 16,82% untuk biaya tak langsung dan sewa alat. en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Percepatan Proyek en_US
dc.subject Superplasticizer en_US
dc.subject Sikament LN en_US
dc.title Pengaruh penambahan superplasticizer pada pekerjaan beton plat lantai dan balok terhadap waktu dan biaya proyek en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014410173
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421026301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account