Pengaruh penggunaan Double Adhesive Tape dan sekrup kunci terhadap kekuatan sambungan geser kayu meranti

Show simple item record

dc.contributor.advisor Suryoatmono, Bambang
dc.contributor.author Dharma, Adrian Pramudita
dc.date.accessioned 2018-04-18T06:48:40Z
dc.date.available 2018-04-18T06:48:40Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp35307
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5513
dc.description 6162 - FTS en_US
dc.description.abstract Proses pembuatan sambungan pada struktur kayu berkembang menjadi lebih cepat dan efisien. Sambungan adhesif memiliki waktu pelaksanaan yang singkat, namun di Indonesia tidak ada referensi kekuatan untuk penggunaan double adhesive tape, sehingga pada penelitian ini dilakukan uji kekuatan geser pada double adhesive tape. Kekuatan geser double adhesive tape diuji pada sambungan balok 7cm x 11cm x 35cm dengan dua papan 2.5cm x 9.5cm x 35cm. Alat sambung yang digunakan adalah double adhesive tape dengan tebal 1.1mm dan sekrup kunci diameter 3/8 inci. Benda uji tipe 1 menggunakan double adhesive tape, benda uji tipe 2 menggunakan double adhesive tape dan sekrup kunci dan benda uji tipe 3 menggunakan sekrup kunci sebagai alat sambung. Pengujian yang dilakukan berupa pemberian beban aksial pada balok sehingga sambungan antara balok dan papan mengalami beban geser. Dari hasil pengujian destruktif diperoleh kekuatan geser rata-rata sambungan tipe 1 sebesar 1.56 kN, benda uji tipe 2 sebesar 3.12 kN dan benda uji tipe 3 sebesar 3.49 kN. Dari analisis hasil eksperimental diperoleh daktilitas dan kekakuan awal ratarata berturut-turut untuk benda uji tipe 1 sebesar 1.41 dan 1.58 kN/mm, benda ujit tipe 2 sebesar 4.63 dan 4.34 kN/mm serta benda uji tipe 3 sebesar 5.35 dan 4.33 kN/mm. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Sambungan Geser en_US
dc.subject Kekuatan Geser en_US
dc.subject Double Adhesive Tape en_US
dc.subject Sekrup Kunci en_US
dc.title Pengaruh penggunaan Double Adhesive Tape dan sekrup kunci terhadap kekuatan sambungan geser kayu meranti en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014410015
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0401086001
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account