Studi eksperimental efek substitusi PP hijau 15-45% volume absolut agregat halus pada beton normal f'cr 33 MPa

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lauw Giok Swan, Cecilia
dc.contributor.author Hartono, Irfan
dc.date.accessioned 2018-04-17T04:28:34Z
dc.date.available 2018-04-17T04:28:34Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp35313
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5480
dc.description 6168 - FTS en_US
dc.description.abstract Limbah plastik menimbulkan permasalahan ekologi dan daur ulang. Volume produk daur ulang limbah plastik terus meningkat, sehingga menimbulkan berbagai ide penggunaannya. Sesuai ilmu teknologi beton, butiran plastik daur ulang menarik minat untuk digunakan sebagai substitusi sebagaian agregat halus. Dampak butiran plastik sebagai substitusi sebagian agregat halus pada kuat tekan beton, diamati dengan benda-benda uji silinder 15x30 cm dan dibandingkan dengan kuat tekan beton normal semen PCC. Butiran plastik yang digunakan adalah PP hijau 2.5mmx2mm. Kadar substitusi PP hijau yang digunakan adalah 15%, 30% dan 45% volume absolut agregat halus total. Uji tekan dilakukan pada umur beton 7 dan 28 hari. Kuat tekan beton normal pembanding pada umur 7 dan 28 hari adalah 22 dan 33 MPa. Kuat tekan rata-rata beton 15%, 30%, 45% agregat PP hijau umur 7 hari adalah 26, 25, 25 MPa dan 28 hari adalah 38, 28, 28 MPa. Disarankan variasi substitusi dan umur uji yang diperluas. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject agregat halus en_US
dc.subject butiran PP hijau en_US
dc.subject semen PCC en_US
dc.subject volume absolut en_US
dc.title Studi eksperimental efek substitusi PP hijau 15-45% volume absolut agregat halus pada beton normal f'cr 33 MPa en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2012410091
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8898830017
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account