Analisa kelayakan bisnis Hotel Awani Banjar

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gunawan, Theresia
dc.contributor.author Yaprimadi, Ivan Mulyadi
dc.date.accessioned 2018-03-27T07:37:11Z
dc.date.available 2018-03-27T07:37:11Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other tes1837
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5423
dc.description.abstract Tesis ini meneliti perencanaan bisnis untuk membangun sebuah hotel berbintang dua di Kota Banjar. Dalam merumuskan rencana bisnis ini, peneliti menganalisa lingkungan eksternal yaitu ; PEST Analysis dan Five Forces dan lingkungan internal menggunakan resource based view (RBV). Analisa lingkungan eksternal dan internal digabungkan menjadi analisa SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, dan Threat). Analisa SWOT ini digunakan untuk menganalisa kekuatan dan kelemahan internal perusahaan, dan menganalisa peluang dan hambatan dari eksternal perusahaan. Rencana bisnis dibuat dengan dengan pendekatan manajemen pemasaran, operasional, keuangan,dan sumber daya manusia. Analisa keuangan akan dibuat 3 perkiraan proyeksi pendapatan yaitu; pesimis, paling memungkinkan, dan optimis. Selanjutnya akan dilakukan analisa kelayakan bisnis dari sisi keuangan dan investasi dengan pendekatan NPV, IRR, dan Payback Period. Berdasarkan skenario pendapatan pesismis, Hotel Awani Banjar ini tidak layak untuk dijalankan, karena memiliki nilai NPV negative , IRR sebesar -8% dan payback periode di atas 12 tahun. Hotel ini layak untuk dijalakan pada skenario pendapatan paling memungkinkan, dengan payback periode sekitar 7 dan 5 tahun, dengan nilai NPV positif. en_US
dc.publisher Program Magister Manajemen Program Pascasarjana Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.subject Business plan en_US
dc.subject Kelayakan investasi en_US
dc.subject Analisa SWOT en_US
dc.title Analisa kelayakan bisnis Hotel Awani Banjar en_US
dc.type Master Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014811014
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410087801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI803#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account