Aplikasi fuzzy analytical hierarchy process dalam menentukan pemasok bahan baku di PT.Tonga Tiur Putra

Show simple item record

dc.contributor.advisor Suryadi, Dedy
dc.contributor.author Imelda, Ticka
dc.date.accessioned 2018-02-08T04:33:15Z
dc.date.available 2018-02-08T04:33:15Z
dc.date.issued 2011
dc.identifier.other 6106027
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5170
dc.description 3221 - FTI en_US
dc.description.abstract PT. Tonga Tiur Putra merupakan perusahaan swasta yang bergerak dalam bidang indrusti makanan. Produk utama dari PT. Tonga Tiur Putra adalah bahan baku itu sendiri yaitu daging rajungan yang didapat dari pemasok. Tanpa adanya bahan baku dalam proses produksi, maka kegiatan produksi tidak akan dapat dijalankan. Untuk itu pemilihan pemasok bagi PT.Tonga Tiur Putra merupakan aspek penting. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah QCDFR performance. Pengelompokan ini dianggap penting karena dapat diketahui subfaktor apa saja yang berpengaruh dalam masing-masing kriteria Quality, Cost, Delivery, Flexibility, dan Responsivenes (Mauizhoh & Zabidi,2007) untuk pemenuhan bahan baku utama di PT.Tonga Tiur Putra. Metode Fuzzy AHP merancang aplikasi yang dapat digunakan sebagai alternatif solusi untuk menyelesaikan permasalahan. Konsep fuzzy yang dipakai dalam penelitian ini adalah extent analysis yang dikembangkan oleh Chang, di mana merupakan ekstensi dari metode AHP ketika kekaburan dari para pengambil keputusan dipertimbangkan dengan adanya Triangular Fuzzy Number (TFN). Dengan menggunakan metode Fuzzy AHP, urutan prioritas pemasok yang dipilih untuk pengadaan bahan baku utama di PT.Tonga Tiur Putra adalah Pemasok Suprapto dengan bobot 0.2882, Pemasok Prihatin dengan bobot 0.2824, Pemasok Sudiono dengan bobot 0.1618, Pemasok Kandik dengan bobot 0.1555, dan yang terakhir Pemasok Rasmin dengan bobot 0.1121. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.title Aplikasi fuzzy analytical hierarchy process dalam menentukan pemasok bahan baku di PT.Tonga Tiur Putra en_US
dc.type Unpublished Student Papers en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account