Perancangan sistem informasi pada CV. Lakkasta bagian produksi dan logistik

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sandy, Ignatius
dc.contributor.author Leonard, Laurentius Reinaldo
dc.date.accessioned 2018-01-31T06:45:51Z
dc.date.available 2018-01-31T06:45:51Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other 6112018
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/4967
dc.description 4511 - FTI en_US
dc.description.abstract CV Lakkasta adalah perusahaan yang bergerak pada bidang industri kayu. Pada proses produksi yang dilakukan menghasilkan waste sebesar 40%-60% dari total volume satu batang kayu gelondongan. Terdapat dua jenis waste pada CV Lakkasta, yaitu waste berbentuk serbuk dan waste sisa pemotongan. Waste sisa pemotongan dapat dimanfaatkan kembali untuk diolah menjadi produk yang memiliki nilai jual yang tinggi. CV Lakkasta masih mengalami masalah yang berkaitan tentang waste. Beberapa masalah yang terjadi akibat waste, yaitu cost sewa gudang tambahan, profit dari hasil pemanfaatan waste yang rendah, dan kehilangan waste. Ketiga masalah ini disebabkan karena CV Lakkasta tidak memiliki sistem informasi mengenai waste. Tidak adanya informasi mengenai stock waste menyebabkan proses perencanaan produksi untuk mengolah waste menjadi sulit dilakukan. Fungsi pengawasan terhadap waste yang ada di gudang menjadi sangat kurang. Metode yang digunakan untuk memperbaiki masalah yang terdapat pada CV Lakkasta adalah System Development Life Cycle (SDLC). Metode ini terdiri dari empat tahap, yaitu tahap perencanaan, tahap analisis, tahap perancangan, dan tahap implementasi. Tahap perencanaan terdiri dari pemetaan proses bisnis dan identifikasi masalah pada perusahaan. Tahap analisis terdiri dari penentuan kebutuhan informasi dan penentuan kriteria performansi sistem. Tahap perancangan terdiri dari perancangan proses bisnis usulan, data flow diagram, perancangan basis data berdasarkan aktivitas (DDA), dan normalisasi. Tahap Implementasi terdiri perancangan kamus data, perancangan user interface, perancangan formulir terstandar, dan perancangan prosedur operasi baku. Hasil dari penelitian ini berupa proses bisnis usulan dan rancangan sistem informasi. Rancangan sistem informasi terdiri dari perancangan basis data (DDA) yang sudah di normalisasi, perancangan kamus data, perancangan user interface, perancangan formulir terstandar, dan perancangan prosedur operasi baku. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.subject waste en_US
dc.subject industri kayu en_US
dc.subject informasi en_US
dc.subject sistem informasi en_US
dc.subject SDLC en_US
dc.title Perancangan sistem informasi pada CV. Lakkasta bagian produksi dan logistik en_US
dc.type Unpublished Student Papers en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account