Studi eksperimental proporsi beton kekuatan tinggi f'c 60 MPa dengan semen Portland pozolan Gresik sesuai ACI 211.4R-08 yang dikoreksi sesuai ACI 211.7R-15

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lauw Giok Swan, Cecilia
dc.contributor.author Patar, Ardy
dc.date.accessioned 2017-10-25T03:20:55Z
dc.date.available 2017-10-25T03:20:55Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp34629
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/3731
dc.description 6129 - FTS en_US
dc.description.abstract Perkembangan teknologi pembangunan yang disertai urbanisasi yang tidak terkontrol menyebabkan meningkatnya jumlah bangunan-bangunan tinggi pada kota-kota metropolitan. tentunya hal tersebut menyebabkan dibutuhkannya material material yang lebih kuat untuk menunjang pembangunan tersebut. Eksperimen beton mutu tinggi f'c 60 MPa merupakan salah satu usaha dalam pembuatan material material berkekuatan tinggi tersebut. Dalam pembuatannya , digunakan metode berdasarkan ACI 211-4R.08 dan dikoreksi dengan metode ACI 211-7R.15. Nilai w/c yang digunakan untuk membuat beton ini adalah 0.291, Bahan bahan yang digunakan berupa semen Portland pozolan merk Gresik dengan specific gravity 2.948 , Agregat kasar berupa batu split dengan ukuran maksimum 25mm, agregat halus berupa pasir dengan ukuran maksimum 4.75 mm, serta bahan aditif berupa Silica Fume dan Superplasticizer. Kondisi Agregat pada saat pembuatan adalah SSD ( Saturated Surface Dry ). Sampel beton yang dibuat adalah sebanyak 30 silinder, dimana 15 silinder menggunakan acuan ACI 211-4R.08, dan 15 silinder lainnya menggunakan acuan koreksi ACI 211-7R.15. Proses pengerjaan menghasilkan 3 sampel beton setiap pengecorannya. Berdasarkan hasil percobaan, didapat kesimpulan bahwa kekuatan tekan tidak mencapai target yang diinginkan. Beton yang dibuat berdasarkan ACI 211.4R-08 hanya mencapai kekuatan tekan sebesar 46.95 MPa, serta beton yang dibuat berdasarkan ACI 211.7R-15 hanya mencapai kekuatan tekan sebesar 50 MPa. en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Beton mutu tinggi en_US
dc.subject ACI en_US
dc.subject Saturated Surface Dry en_US
dc.subject Semen Portland Pozolan en_US
dc.title Studi eksperimental proporsi beton kekuatan tinggi f'c 60 MPa dengan semen Portland pozolan Gresik sesuai ACI 211.4R-08 yang dikoreksi sesuai ACI 211.7R-15 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2012410199
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8898830017
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account