Pengaruh PDB perkapita, pendidikan, dan pengangguran terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hendrani, Yanuarita
dc.contributor.author Resmi, Elvara Sasmita
dc.date.accessioned 2024-09-11T06:10:40Z
dc.date.available 2024-09-11T06:10:40Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.other skp45442
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/18580
dc.description 25188 - FE en_US
dc.description.abstract Indonesia adalah negara yang memiliki ketimpangan pendapatan yang tinggi diantara negara maju dan berkembang. Kuznet menyatakan jika pertumbuhan meningkat, maka ketimpangan pendapatan juga meningkat dan akan menurun pada saat pertumbuhan mencapai titik maksimum. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh PDB per kapita, pendidikan dan pengangguran terhadap ketimpangan pendapatan serta melihat teori kuznet berlaku atau tidak di Indonesia. Metode dalam penelitian ini menggunakan regresi time series dari tahun 1992-2022 di Indonesia. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa titik maksimum kurva kuznet pada PDB perkapita belum mencapai titik maksimum, artinya kenaikan PDB perkapita belum menurunkan ketimpangan pendapatan di Indonesia. Selain itu, variabel pendidikan dan pengangguran berpengaruh signifikan terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia. Variabel pendidikan berpengaruh negative dan pengangguran berpengaruh positif terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR
dc.subject KETIMPANGAN PENDAPATAN en_US
dc.subject PDB PERKAPITA en_US
dc.subject PENDIDIKAN en_US
dc.subject PENGANGGURAN en_US
dc.title Pengaruh PDB perkapita, pendidikan, dan pengangguran terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6021901003
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424015701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account