Pemrograman pecahan linear berkoefisien interval dengan metode transformasi charnes Cooper dan metode Development of Complementary

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sugiarto, Iwan
dc.contributor.advisor Limansyah, Taufik
dc.contributor.author Santo, Thesalonika
dc.date.accessioned 2024-07-31T06:59:23Z
dc.date.available 2024-07-31T06:59:23Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.issn NIDN0415098304
dc.identifier.other skp45288
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/18067
dc.description 1979 - FTIS en_US
dc.description.abstract Pemrograman linear merupakan suatu model matematika yang telah umum dikenal untuk mencari solusi optimal terhadap suatu permasalahan dengan adanya fungsi tujuan dan kendala tertentu. Namun, dalam kehidupan sehari-hari, dalam menyelesaikan suatu masalah dijumpai bahwa bukan hanya pemrograman linear, melainkan terdapat model pemrograman pecahan linear yang mengoptimalkan rasio dari dua buah fungsi tujuan. Seringkali juga dijumpai bahwa koefisien pada model tidak konstan, tetapi dalam bentuk interval yang dikenal dengan pemrograman pecahan linear berkoefisien inteval. Dalam skripsi ini akan dibahas mengenai pemecahan masalah pemrograman linear berkoefisien interval dan pemrograman pecahan linear berkoefisien interval dengan menggunakan metode transformasi Charnes Cooper dan metode Development of Complementary. Metode transformasi Charnes Cooper dan metode Development of Complementary mengubah bentuk pemrograman pecahan linear ke dalam bentuk model pemrograman linear, sehingga dapat diselesaikan dengan menggunakan metode simpleks dan metode Big-M. Dalam penyelesaian menggunakan transformasi Charnes Cooper dilakukan dengan mengasumsikan adanya penambahan variabel buatan baru dan kendala, sedangkan variabel dan kendala pada metode Development of Complementary tetap, kemudian penyelesaian dilakukan dengan melakukan operasi pengurangan antara pembilang dengan penyebut fungsi tujuannya. Karena keofisien pada model dalam bentuk interval, maka solusi yang diperoleh juga dalam bentuk interval. Pemrograman pecahan linear berkoefisien interval memiliki dua solusi optimum, yaitu worst optimum atau solusi terburuk dan best optimum atau solusi terbaik. Dalam menyelesaikan kasus yang sama, baik metode trasnformasi Charnes Cooper, maupun metode Development of Complementary menghasilkan solusi yang sama. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Matematika Fakultas Teknologi Informasi dan Sains - UNPAR en_US
dc.subject PEMROGRAMAN PECAHAN LINEAR BERKOEFISIEN INTERVAL en_US
dc.subject METODE TRANSFORMASI CHARNES COOPER en_US
dc.subject METODE DEVELOPMENT OF COMPLEMENTARY en_US
dc.subject BEST OPTIMUM en_US
dc.subject WORST OPTIMUM en_US
dc.title Pemrograman pecahan linear berkoefisien interval dengan metode transformasi charnes Cooper dan metode Development of Complementary en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6161901018
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0425027701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI616#Matematika


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account