Studi perilaku angkur pada batuan clay shale di Jembatan Cilangkap

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rahardjo, Paulus Pramono
dc.contributor.advisor Arafianto, Aflizal
dc.contributor.author Khalis, Rifqi
dc.date.accessioned 2024-04-22T07:38:57Z
dc.date.available 2024-04-22T07:38:57Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp44269
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17092
dc.description 6935 - FTS en_US
dc.description.abstract Perencanaan fondasi pada umumnya hanya memperhitungkan beban lateral di kepala tiang saja, akibatnya beban lateral disepanjang tiang akibat pergerakan tanah yang disebabkan oleh timbunan dibelakang abutment tidak diperhitungkan. Di Kecamatan Babakancikao, Kabupate Purwakarta, dibangun sebuah jembatan yang melewati aliran Sungai Cilangkap. Pada proyek Jembatan Cilangkap, memiliki tanah asliyag berupa lapisan tanah lunak dan lapisan clay shale yang ditopang oleh fondasi tiang pancang berbentuk lingkaran. Selanjutnya, direncakan konstruksi timbunan dibelakang abutment setinggi 10 meter. Saat timbunan dikonstruksi setinggi 6 meter salah satu tiang yang di monitoring oleh alat instrumentasi inclinometer memiliki momen lentur yang besar dan melewati momen crack tiang. Hal ini menimbulkan ptensi tiang mengalami kegagalan atau patah. Angkur tanah sebagai perkuatan struktur dikonstruksi hingga menembus lapisan clay shale. Analisis perkuatan angkur dilakukan pada PLAXIS 2D. Analisis dilakukan dengan beberapa kondisi yaitu tanpa angkur dan pre - stressing angkur dengan besaran 40 ton, 50 ton, dan 60 ton. Hasil analisis menunjukkan angkur tersebut dapat menahan dan mereduksi laju deformasi tiang. Momen lentur maksimum tiang setelah angkur dikonstruksi dapat direduksi sehingga tidak lagi melewati momen lentur crack. Angkur yang terbenam pada lapisan clay shale memiliki displacement yang relatif kecil yaitu displacement maksimum sebesar 2,20 mm pada pre stressing angkur 60 ton. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject METODE ELEMEN HINGGA en_US
dc.subject BEBAN LATERAL en_US
dc.subject CLAY SHALE en_US
dc.subject PLAXIS 2D en_US
dc.subject TIMBUNAN TINGGI en_US
dc.subject ANGKUR TANAH en_US
dc.subject FONDASI TIANG PANCANG en_US
dc.title Studi perilaku angkur pada batuan clay shale di Jembatan Cilangkap en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017410121
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0415015402
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410039403
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account