Usulan perbaikan Museum Batik Kota Pekalongan untuk meningkatkan jumlah pengunjung berdasarkan faktor yang memengaruhi minat kunjungan ke museum

Show simple item record

dc.contributor.advisor Wibisono, Yogi Yusuf
dc.contributor.author Pricilia, Fiona Stella
dc.date.accessioned 2023-10-06T01:30:25Z
dc.date.available 2023-10-06T01:30:25Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp43754
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16150
dc.description 6098 - FTI en_US
dc.description.abstract Kota Pekalongan disebut sebagai ”World’s City of Batik”. Kota Pekalongan sendiri ikut serta dalam melestarikan batik dengan mendirikan Museum Batik. Museum Batik Kota Pekalongan mengalami penurunan total pengunjung pada tahun 2018 sampai 2022. Penurunan pengunjung disebabkan karena adanya penurunan` mayoritas pengunjung anak – anak sekitar 70% – 90% yang mendominasi total pengunjung Museum Batik. Pengunjung anak – anak berasal dari rombongan sekolah. Terdapat faktor – faktor dalam bauran pemasaran yang mempengaruhi minat kunjungan rombongan sekolah meliputi produk, harga, promosi, orang, tempat, proses, dan bukti fisik. Selanjutnya dilakukan pengambilan data kuesioner dan didapatkan 115 responden yang terdiri dari 51 sekolah di Kota Pekalongan. Data hasil kuesioner tersebut diolah dengan dilakukannya uji alat ukur menggunakan metode outer model dengan menggunakan pendekatan PLS-SEM (Partial Least Square – Structural Equation Model) yang meliputi uji validitas dan uji reliability. Pada uji validitas menggunakan uji convergen validity & uji discriminant validity variabel. Selanjutnya, dilakukan uji regresi linear berganda yan meliputi uji asumsi klasik dan analisis regressi linear berganda. Dari serangkaian uji yang dilakukan ini didapatkan bahwa terdapat 4 buah variabel bebas yang berpengaruh secara signifikan yaitu harga, promo, orang, dan bukti fisik. Dari 4 buah variabel tersebut terdapat 9 atribut yang dilakukan perbaikan. Usulan perbaikan terdapat 15 usulan perbaikan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.title Usulan perbaikan Museum Batik Kota Pekalongan untuk meningkatkan jumlah pengunjung berdasarkan faktor yang memengaruhi minat kunjungan ke museum en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6131901002
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0417057401
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI613#Teknik Industri


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account