Efektivitas program menabung sampah menjadi emas di Bank Sampah Resik Kelurahan Babakan Sari Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Berliyanti, Susana Ani
dc.contributor.author Sudharmawan, Adisetya Fadhlan
dc.date.accessioned 2023-05-17T01:38:51Z
dc.date.available 2023-05-17T01:38:51Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp41364
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15109
dc.description 9730 - FISIP en_US
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektivitas Program Menabung Sampah Menjadi Emas dalam mengurangi volume sampah anorganik di Bank Sampah Resik Kelurahan Babakan Sari. Teori yang digunakan adalah teori efektivitas dari Paul Epstein, yang menjelaskan bahwa perlu analisis melalui 3 variabel untuk mengukur efektifitas program, yaitu pengukuran terhadap kondisi masyarakat, kecakapan program dan kepuasan masyarakat Metode Penelitian yang digunakan adalah mixed method dengan model sequential exploratory. Model ini merupakan gabungan antara penelitian kualitatif dan kuantitatif. Teknik pengambilan data kualitatif dilakukan melalui wawancara dengan Kepala Bank Sampah Resik, Staff Bidang Administrasi & Staff Bidang Bendahara. Pengambilan data kuantitatif dilakukan menggunakan kuesioner dan dokumen untuk mengumpulkan data nasabah Bank Sampah Resik. Hasil penelitian menunjukan bahwa Program Menabung Sampah Menjadi Emas, sudah efektif dilihat dari tiga hal. Pertama meningkatkan jumlah masyarakat yang menabung sampah anorganik, hal ini ditunjukan dengan adanya peningkatan nasabah bank sampah resik sejumlah 500 nasabah pada tahun 2021. Kedua, insentif emas pada penabung di Bank Sampah Resik telah mendorong masyarakat untuk peduli dalam pemilahan sampah rumah tangga, dengan motivasi mengumpulkan sampah anorganik lebih banyak untuk ditabung. Ketiga, kegiatan pemilahan sampah untuk tujuan menabung, pada akhirnya bisa menurunkan volume sampah anorganik yang diangkut ke TPA Sarimukti. Karena adanya program ini volume sampah anorganik di TPS Bank Sampah Resik berkurang dari 30.000 Kg per bulan menjadi 15.000 Kg per bulan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject kebijakan publik en_US
dc.subject efektivitas program en_US
dc.subject program pengelolaan sampah en_US
dc.title Efektivitas program menabung sampah menjadi emas di Bank Sampah Resik Kelurahan Babakan Sari Kota Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016310006
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0425016401
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI607#Ilmu Administrasi Publik


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account