Peran human capital dalam pertumbuhan yang inklusif untuk mencapai SDG-3 dan SDG-4 di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hendrani, Yanuarita
dc.contributor.author Oktadipura, Marchell
dc.date.accessioned 2023-03-15T06:17:41Z
dc.date.available 2023-03-15T06:17:41Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp43029
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/14628
dc.description 24723 - FE en_US
dc.description.abstract Pertumbuhan Ekonomi merupakan suatu proses peningkatan output dari waktu ke waktu dan menjadi indikator penting untuk mengukur keberhasilan pembangunan suatu negara untuk ketercapaian SDG-3 dan SDG-4. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh angka harapan hidup, rata-rata lama sekolah, pengeluaran pemerintah untuk Pendidikan dan Kesehatan terhadap pendapatan masyarakat 20% terbawah pada periode 1994-2019. Dengan menggunakan metode Vector Error Correction Term (VECM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa angka harapan hidup memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap pendapatan masyarakat 20% terbawah di Indonesia dalam jangka panjang. Selain itu, rata-rata lama sekolah memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap pendapatan masyarakat 20% terbawah di Indonesia dalam jangka panjang maupun jangka pendek. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject PERTUMBUHANH EKONOMI en_US
dc.subject PENDAPATAN MASYRAKAT en_US
dc.subject ANGKA HARAPAN HIDUP en_US
dc.subject RATA-RATA LAMA SEKOLAH en_US
dc.subject PENGELUARAN PEMERITNAH UNTUK KESEHATAN DAN PENDIDIKAN en_US
dc.subject VECM en_US
dc.title Peran human capital dalam pertumbuhan yang inklusif untuk mencapai SDG-3 dan SDG-4 di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016110068
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424015701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account