Uji numerik analisis beban dorong siklik pada model hubungan balok-kolom beton bertulang eksterior Chalioris et al. (2008) menggunakan perform-3D

Show simple item record

dc.contributor.advisor Simanta, Djoni
dc.contributor.advisor Eddy, Liyanto
dc.contributor.author Tjahjadi, Hans
dc.date.accessioned 2023-01-30T03:31:33Z
dc.date.available 2023-01-30T03:31:33Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp42611
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/14301
dc.description 6704 - FTS en_US
dc.description.abstract Struktur bangunan yang berada di permukaan bumi suatu saat akan terdampak oleh beban seismik akibat gelombang gempa bumi. Hubungan balok-kolom menjadi kritis ketika beban seismik bekerja, menurut Chalioris et al. (2008) penulangan hubungan balok-kolom yang tidak memadai akan mengakibatkan keruntuhan yang bersifat rapuh. Beban seismik dapat dimodelkan sebagai beban dorong siklik (cyclic pushover) yang dapat digunakan untuk memperkirakan performa struktur. Berdasarkan data hasil uji eksperimental oleh Chalioris et al. (2008), disimpulkan adanya peningkatan performa hubungan balok-kolom yang dipasangi tulangan transversal berbentuk silang (x-bars) ketika beban dorong siklik bekerja. Hasil uji eksperimental tersebut disimulasikan kembali melalui pengujian numerik pada software PERFORM-3D. Dilakukan proses pemodelan material, konfigurasi hubungan balok-kolom, model hubungan balok-kolom, hingga urutan pembebanan pada PERFORM-3D yang disesuaikan dengan data uji eksperimental milik Chalioris et al. (2008). Berdasarkan hasil pengujian numerik, disimpulkan bahwa software PERFORM-3D dapat memodelkan perilaku hubungan balok-kolom tanpa memodelkan geometri tulangan pada area hubungan balok-kolom, melalui pemodelan elemen connection panel zone. Dihasilkan kurva histerisis yang menyerupai data hasil uji eksperimental, namun perilaku pinching pada kurva histerisis tidak dapat dimodelkan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject beban seismik en_US
dc.subject beban dorong siklik en_US
dc.subject eksperimental en_US
dc.subject numerik en_US
dc.subject PERFORM-3D en_US
dc.subject kurva en_US
dc.subject histerisis en_US
dc.title Uji numerik analisis beban dorong siklik pada model hubungan balok-kolom beton bertulang eksterior Chalioris et al. (2008) menggunakan perform-3D en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6101801014
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0431085501
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account