Kajian penerapan sistem panel surya pada bangunan Apartemen X sebagai upaya konservasi energi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Wimala, Mia
dc.contributor.author Desita, Cindy
dc.date.accessioned 2023-01-25T06:56:40Z
dc.date.available 2023-01-25T06:56:40Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp42600
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/14271
dc.description 6693 - FTS en_US
dc.description.abstract Energi yang dihasilkan oleh pembangkit listrik menghasilkan emisi yang menyumbang sebagian besar Gas Rumah Kaca di atmosfer yang dinilai mengakibatkan pemanasan global saat ini. Salah satu upaya untuk mengurai emisi akibat konsumsi energi listrik adalah penerapan renewable energy pada sistem listrik sebuah bangunan. Apartemen X yang berlokasi di Jakarta Selatan memiliki pertimbangan dalam penerapan energi terbarukan untuk mendukung upaya konservasi energi dan penurunan emisi gas rumah kaca di Indonesia. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah merancang sistem panel surya yang dapat diterapkan pada area rooftop dari bangunan, memastikan apakah rangka dan beban dari panel surya tersebut dapat ditopang oleh struktur eksisting dari bangunan Apartemen X, dan melakukan analisis kelayakan finansial dari sistem panel surya yang telah dirancang tersebut. Tahapan perencanaan dilakukan diawali dengan analisis bayangan, analisis sistem kelistrikan dan menghitung efisiensi dari daya yang dihasilkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perancangan panel surya pada kawasan Apartemen X dimungkinkan untuk dipasang pada area rooftop dengan total panel sebanyak 177 modul dengan daya 300 WP ditopang dengan rangka hollow dan IWF sebagai penopangnya. Perkiraan daya yang dapat dihasilkan oleh sistem panel surya secara keseluruhan adalah sebesar 72,139,29 kWh per tahunnya. Analisis kelayakan finansial yang dilakukan menghasilkan nilai yang layak untuk diterapkan untuk saat ini, karena didapati nilai Net Present Value (NPV) yang positif dan payback period yang kurang umur dari panel surya itu sendiri. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject GRK en_US
dc.subject emisi en_US
dc.subject energi terbarukan en_US
dc.subject panel surya en_US
dc.subject bangunan eksisting en_US
dc.subject kelayakan en_US
dc.title Kajian penerapan sistem panel surya pada bangunan Apartemen X sebagai upaya konservasi energi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6101801115
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0412017609
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account