Analisis perhitungan retensi optimal untuk reasuransi stop-loss dengan menggunakan Value At Risk (VAR)

Show simple item record

dc.contributor.advisor Permana, Ferry Jaya
dc.contributor.author Lie, Elizabeth Aileen
dc.date.accessioned 2021-08-06T06:38:54Z
dc.date.available 2021-08-06T06:38:54Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp40799
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/12090
dc.description 1760 - FTIS en_US
dc.description.abstract Kerugian dapat dialami oleh perusahaan asuransi jika terjadi peristiwa yang tak terduga. Hal ini dapat terjadi ketika klaim yang diajukan lebih besar dari premi yang diperoleh perusahaan asuransi. Reasuransi merupakan salah satu upaya perusahaan asuransi untuk mengalihkan risiko kerugian yang dimilikinya kepada perusahaan reasuransi. Reasuransi stop-loss merupakan salah satu jenis reasuransi dimana perusahaan reasuransi akan menanggung sebagian atau seluruh kerugian yang dialami perusahaan asuransi jika kerugian yang dialami melebihi batas yang telah ditentukan (retensi). Untuk meminimumkan kerugian yang dialami perusahaan asuransi, maka perlu dilakukan penentuan retensi optimal. Pada skripsi ini dibahas pengoptimalan retensi dengan metode Value at Risk. Metode Value at Risk yang digunakan merupakan metode untuk mengukur peluang terjadinya suatu kerugian perusahaan asuransi lebih kecil dibandingkan retensi. Keberadaan retensi yang optimal telah dijamin dan dibuktikan. Selain itu dibahas juga penerapan metode Value at Risk kepada data simulasi dan data riil, serta pengaruh perubahan parameter terhadap besar retensi optimal. Dari penerapan metode Value at Risk terhadap data simulasi dan data riil, dapat disimpulkan bahwa metode Value at Risk telah terjamin dalam penentuan retensi optimal. Perubahan parameter utama yaitu safety loading terhadap retensi optimal berjalan searah. Semakin besar nilai safety loading semakin besar retensi, sehingga semakin kecil nilai jual reasuransi stop-loss. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Matematika Fakultas Teknologi Informasi dan Sains - UNPAR en_US
dc.subject Reasuransi en_US
dc.subject Reasuransi Stop-loss en_US
dc.subject Optimasi VaR en_US
dc.title Analisis perhitungan retensi optimal untuk reasuransi stop-loss dengan menggunakan Value At Risk (VAR) en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017710018
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0415106701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI616#Matematika


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account