Perbandingan efisiensi bank pemerintah dan bank swasta di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Wijaya, Miryam B.L.
dc.contributor.author Giovanno, Garry
dc.date.accessioned 2021-08-05T19:53:16Z
dc.date.available 2021-08-05T19:53:16Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp40831
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/12067
dc.description 24216 - FE en_US
dc.description.abstract Efisiensi merupakan hal yang sangat penting pada sebuah perusahaan, termasuk perbankan yang menjadi salah satu pendorong perekonomian di banyak negara. Sejumlah studi menunjukkan bahwa bank milik pemerintah cenderung kurang efisien dibandingkan dengan bank milik swasta. Karena di Indonesia bank besar didominasi oleh bank milik pemeritah, maka perlu dikaji apakah di Indonesia berlaku hal yang sama. Dana Pihak Ketiga, kredit yang disalurkan, surat berharga yang dimiliki, dan beban tenaga kerja dari 95 bank umum diolah dengan DEA untuk menghasilkan nilai efisiensi relatif. Hasil pengolahan data menunjukkan bahwa dari data periode sampel 2015 – 2019, bank milik swasta lebih efisien dibandingkan dengan bank milik pemerintah. Bank yang memiliki status go public juga lebih efisien dibandingkan yang tidak memiliki status tersebut. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Efisiensi en_US
dc.subject perbankan en_US
dc.subject kepemilikan en_US
dc.title Perbandingan efisiensi bank pemerintah dan bank swasta di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016110054
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428055801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account