Dampak ASEAN Free Trade Area (AFTA) : trade creation atau trade diversion?

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hendrani, Yanuarita
dc.contributor.author Zahwa, Adinda Faudhillah Nabila
dc.date.accessioned 2021-08-03T20:49:22Z
dc.date.available 2021-08-03T20:49:22Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp40840
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/12014
dc.description 24225 - FE en_US
dc.description.abstract Sejak pertengahan tahun sembilan puluhan, telah terjadi peningkatan besar perjanjian perdagangan bebas. Hal ini mendorong negara di kawasan Asia tenggara yaitu ASEAN untuk membentuk kawasan perdagangan bebas yang dinamakan ASEAN Free Trade Area (AFTA). Teori perdagangan mendalilkan bahwa liberalisasi perdagangan regional dapat menghasilkan trade creation dan trade diversion. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat apakah pembentukan AFTA menyebabkan trade creation di antara anggota dan trade diversion tahun 2000-2019. Penelitian ini menggunakan data panel yang mencakup data perdagangan bilateral antara ASEAN-5+Vietnam dengan sesamanya dan dengan lima negara mitra dagang terbesar mereka yaitu Cina, Jepang, Amerika Serikat, EU-28, dan Australia. Hasil estimasi menggunakan Ordinary Least Square (OLS), menunjukkan bahwa pembentukan AFTA menyebabkan trade diversion dan trade creation tidak terjadi. Selain itu PDB berpengaruh positif terhadap peningkatan perdagangan, sedangkan jarak berpengaruh negatif terhadap perdagangan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject ASEAN Free Trade Area en_US
dc.subject trade creation en_US
dc.subject trade diversion en_US
dc.subject OLS en_US
dc.subject data panel en_US
dc.title Dampak ASEAN Free Trade Area (AFTA) : trade creation atau trade diversion? en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016110016
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424015701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#EkonomiPembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account