Evaluasi pengadaan toilet bagi penyandang disabilitas (kursi roda) pada pusat perbelanjaan menurut Peraturan Daerah Kota Bandung Nomor 26 Tahun 2009

Show simple item record

dc.contributor.advisor Indraswari
dc.contributor.author Noya, Ezra Juve
dc.date.accessioned 2021-07-06T07:48:43Z
dc.date.available 2021-07-06T07:48:43Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other skp39918
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/11611
dc.description 9248 - FISIP en_US
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana evaluasi dari pengadaan toilet bagi penyandang disabilitas di tempat perbelanjaan umum di Kota Bandung. Teori yang digunakan adalah teori dari William Dunn. Evaluasi dengan berberapa penilaian evaluasi yaitu (1) Efektifitas (2) Efisiensi (3) Kecukupan (4) Pemerataan (5) Responsivitas (6) Ketepatan. Penelitian ini menggunakan analisis kualitatif dengan mendeskripsikan data yang diperoleh. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah melalui : (1) wawancara dengan 3 narasumber pengelola tempat perbelanjaan yang terdiri dari Cihampelas Walk, Paskal 23, dan Trans Studio, 1 Organisasi Disabilitas NPCI, dan 10 Pengunjung Perbelanjaan (2) dan observasi lapangan,. Untuk menguji keabsahan data menggunakan konsep triangulasi sumber data. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa evaluasi dari pengadaan toilet bagi penyandang disabilitas di tempat perbelanjaan dapat dikatakan baik namun masih terdapat kekurangan dalam segi efisiensi waktu dari pengunjung dari lobby utama menuju toilet disabilitas cukup jauh, toilet disabilitas yang tidak merata tidak ada di setiap lantai tempat perbelanjaan, pihak pengelola belum melakukan komunikasi dengan pihak organisasi disabilitas ataupun individu. Aspek keberhasilan evaluasi dapat dilihat toilet disabilitas yang disediakan oleh pihak pengelola digunakan oleh penyandang disabilitas, penyandang disabilitas merasa cukup dengan pelayanan yang diberikan oleh tempat perbelanjaan, toilet yang disediakan sudah sesuai dengan respon disbilitas dan pihak organisasi disabilitas merespon positif adanya toilet disabilitas, dan penyandang disabilitas setuju bahwa memang tepat toilet disabilitas sebagai pemenuh hak aksesbilitas toilet untuk penyandang disabilitas. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Evaluasi en_US
dc.subject Tempat Perbelanjaan en_US
dc.subject Penyandang Disabilitas en_US
dc.subject Aksesbilitas en_US
dc.subject Toilet en_US
dc.title Evaluasi pengadaan toilet bagi penyandang disabilitas (kursi roda) pada pusat perbelanjaan menurut Peraturan Daerah Kota Bandung Nomor 26 Tahun 2009 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015310054
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0416056801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI607#Ilmu Administrasi Publik


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account