Studi parameter sambungan baja Penampang Balok Tereduksi (PBT) terhadap perilaku nonlinier Sistem Rangka Pemikul Momen Khusus (SRPMK)

Show simple item record

dc.contributor.advisor Tjahjanto, Helmy Hermawan
dc.contributor.author Kuswardi, Joshua
dc.date.accessioned 2020-05-19T22:52:42Z
dc.date.available 2020-05-19T22:52:42Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp39439
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/10968
dc.description 6529 - FTS en_US
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui serta membandingkan perilaku inelastik rangka baja dengan sambungan penampang balok tereduksi dengan variasi konfigurasi parameter-paramater desain yaitu parameter a, b, dan c untuk sambungan penampang balok tereduksi yang tercantum dalam AISC 358 – Prequalified Connections for Special and Intermediate Steel Moment Frames for Seismic Applications dengan sistem pemikul rangka momen khusus. Studi dilakukan dengan mendesain sistem rangka baja menggunakan bantuan program ETABS 16.2.0. Elemen penampang balok tereduksi (PBT) dimodelkan dengan pendekatan bentuk prismatik dan ditempatkan di sisi luar model bangunan. Elemen hasil desain elastis dimodelkan menjadi 5 variasi model rangka baja (1 model tanpa menggunakan sambungan PBT dan 4 model menggunakan sambungan PBT yang divariasikan parameternya). Analisis pushover dilakukan pada semua pemodelan dan menghasilkan kesimpulan: kekakuan struktur, gaya geser dasar & faktor kuat lebih, faktor dakitilitas, faktor pembesaran defleksi, koefisien modifikasi respon, distribusi kemunculan sendi plastis, dan performance point pada masing-masing pemodelan. Hasil analisis tersebut dapat menghasilkan rekomendasi sambungan penampang balok tereduksi yang optimum berdasarkan perilaku analisis struktur dan batasan parameter desain yang diizinkan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject sambungan penampang balok tereduksi en_US
dc.subject kekakuan struktur en_US
dc.subject analisis pushover en_US
dc.subject perilaku inelastik rangka en_US
dc.title Studi parameter sambungan baja Penampang Balok Tereduksi (PBT) terhadap perilaku nonlinier Sistem Rangka Pemikul Momen Khusus (SRPMK) en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016410099
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421118102
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410109202
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account