Perancangan lebar fasilitas pejalan kaki di sekitar Universitas Katolik Parahyangan

Show simple item record

dc.contributor.advisor Joewono, Tri Basuki
dc.contributor.author Matthew, Ariel
dc.date.accessioned 2020-05-18T22:51:53Z
dc.date.available 2020-05-18T22:51:53Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp39417
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/10935
dc.description 6507 - FTS en_US
dc.description.abstract Berjalan kaki merupakan jenis transportasi yang paling mendasar bagi manusia. Banyak faktor yang dapat meningkatkan keingian orang untuk berjalan kaki, seperti usia, jarak dan tata guna lahan. Perguruan tinggi memiliki faktor-faktor yang dapat mendorong orang untuk berjalan kaki. Studi ini bertujuan untuk mendesain fasilitas pejalan kaki di sekitar UNPAR agar pejalan kaki dapat berjalan dengan aman dan nyaman dan juga meningkatkan keinginan untk berjalan. Perangkat lunak VISSIM digunakan untuk membantu membuat model pergerakan mahasiswa dan kendaraan di sekitar UNPAR. Model akan dimodifikasi dengan variasi lebar telah dibuat sesuai dengan pedoman yang dikeluarkan oleh PUPR. Parameter yang dilihat adalah kecepatan pejalan kaki dan kecepatan kendaraan. Hasil studi ini menunjukan bila fasilitas pejalan kaki diperbaiki dengan range 1,2 m sampai dengan 1,5 m maka kecepatan pejalan kaki akan meningkat samapi dengan 23,73 % dan kecepatan kendaraan akan meningkat sebesar 12,94%. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.title Perancangan lebar fasilitas pejalan kaki di sekitar Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016410048
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428035801
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0431079301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account