Fahrani, Salma Ayala
(Program Studi Hukum Fakultas Hukum - UNPAR, 2024)
Penelitian ini membahas pertanggungjawaban hukum terhadap pembayaran klaim polis
asuransi jiwa setelah izin usaha perusahaan asuransi dicabut. Izin usaha yang dicabut dapat
mengakibatkan ketidakpastian bagi pemegang polis ...