Evaluasi pekerjaan dan pengendalian mutu perkerasan lentur pada Jalan Nasional Pantura Jawa

Show simple item record

dc.contributor.advisor Roy, Andreas Franskie Van
dc.contributor.author Rustandi, Tatan
dc.date.accessioned 2018-03-28T07:42:24Z
dc.date.available 2018-03-28T07:42:24Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other tes1842
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5456
dc.description.abstract Ruas Jalan Pantura Jawa merupakan jalan Nasional yang dilalui kendaraan berat, padat dan merupakan salah satu sarana dan prasarana transportasi yang sangat menunjang dalam meningkatkan pertumbuhan perekonomian nasional, sehingga mutu hasil pekerjaan jalan merupakan suatu hal yang harus dicapai pada akhir pekerjaan. Maksud dan tujuan penelitian ini yaitu mengidentifikasi dan menganalisis faktor – faktor penyebab kerusakan perkerasan jalan, mengidentifikasi penyimpangan, mengetahui penyebab penyimpangan standar mutu perkerasan jalan, mengrekomendasikan dan memperbaiki penyimpangan. Tahapan penelitian pada tesis ini adalah dengan memetakan permasalah kerusakan serta identifikasi jenis kerusakan jalan. Berdasarkan hasil analisis dari beberapa sumber literatur teridentifikasi bahwa terdapat dua faktor yang mempengaruhi penyebab kerusakan jalan yaitu faktor pengendalian mutu dan faktor beban kendaraan. Atas faktor pengendalian mutu ditemukan empat (4) faktor penyimpangan dalam pekerjaan dan pengendalian mutu yaitu; 1.material, 2.sumber daya manusia, 3.metode pelaksanan dan peralatan, 4.manajerial. Keempat faktor ini dijadikan variebel penelitian berikutnya untuk ditanyakan kepada para pakar dalam bentuk pertanyaan kueisoner, kemudian dilakukan analisis dengan metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Hasil dari analisis AHP bobot paling tinggi adalah 1. material 36,7%, 2.sumber daya manusia 23,8%, 3.metode pelaksanaan dan peralatan 15,6% dan 4.manajerial 14,4%. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Magister Teknik Sipil Program Pascasarjana Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.subject jalan Pantura en_US
dc.subject perkerasan lentur en_US
dc.subject pengendalian mutu en_US
dc.subject beban kendaraan en_US
dc.subject Analytical Hierarchy Process (AHP) en_US
dc.title Evaluasi pekerjaan dan pengendalian mutu perkerasan lentur pada Jalan Nasional Pantura Jawa en_US
dc.type Master Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013831036
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421017302
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI810#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account