Kegiatan administrasi penjualan online di PT. Federal Food Internusa Tangerang

Show simple item record

dc.contributor.advisor Surbakti, Ronny Trian
dc.contributor.author Kinanti, Editha
dc.date.accessioned 2024-04-18T01:37:23Z
dc.date.available 2024-04-18T01:37:23Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other kp2265
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17058
dc.description 770 - PDTM en_US
dc.description.abstract Penulis telah melaksanakan praktik kerja sebagai Admin penjualan Online di PT Federal Food Internusa. PT Federal Food Internusa beralamat di Jl. Raya Otonom Cikupa Gg. Masjid I No.8, Talagasari, Kec. Cikupa, Kabupaten Tangerang, Banten 15710. Penulis melakukan praktik kerja dimulai pada tanggal 13 Februari 2023 hingga 25 Maret 2023 atau kurang lebih dilaksanakan dalam kurun waktu 1,5 bulan yang setara dengan 298 jam 30 menit kerja dengan jam kerja 9-13 jam per hari. Pekerjaan yang dilakukan oleh penulis selama melakukan praktik kerja yaitu membantu melayani pemesanan Online pada Tiktok shop sehingga Penulis melakukan pekerjaan administrasi penjualan Online. Lingkungan kantor pun sangat mendukung pekerjaan penulis selama praktik kerja, namun ada kendala pada fasilitas laptop yang lambat dan terkadang tidak terhubung dengan Printer. PT Federal Food Internusa Tangerang sudah sangat baik dalam fasilitas kantor untuk pegawai tetap dan pembeli yang datang langsung ke kantor. Hal tersebut terlihat dari SOP dan prosedur kerja yang cukup mudah dipahami oleh pegawai, selain itu PT Federal Food Internusa memberikan banyak bonus yang baik untuk setiap pegawai nya sebagai reward. Sebaiknya PT Federal Food Internusa lebih memperhatikan lagi fasilitas kantor seperti laptop untuk pegawai kontrak atau mahasiswa yang melakukan praktik kerja di sana. Maka sebaiknya lebih ditingkatkan lagi supaya lebih cepat diakses agar mempercepat kinerja pegawai ke depan nya. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Diploma III Manajemen Perusahaan - FE Unpar en_US
dc.title Kegiatan administrasi penjualan online di PT. Federal Food Internusa Tangerang en_US
dc.type Final Reports (Diploma) en_US
dc.identifier.nim/npm NPM5032001002
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0403048703
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI503#Manajemen Perusahaan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account