Pengembangan P-Y curve pada tanah gambut dari uji beban lateral dan data inclinometer

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rahardjo, Paulus Pramono
dc.contributor.author Nurcahyana, Agung
dc.date.accessioned 2024-02-27T04:45:37Z
dc.date.available 2024-02-27T04:45:37Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other tes2308
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16910
dc.description TES-PMTS NUR p/21 en_US
dc.description.abstract kurva p-y pada tanah umumnya digunakan dalam mendesain pondasi tiang untuk kondisi tanah berlapis. Namun dalam prakteknya kurva p-y yang umum digunakan di anorganik. Paper ini membahas pengembangan kurva p-y pada tanah organik khususnya gambut yang berada di wilayah Dumai, Riau dengan uji pembebanan lateral pada pondasi tiang pancang tipe spun pile diameter 600 mm dan instrumentasi dengan inklinometer. Analisis kurva p-y menggunakan metode Reese dan Matlock (1956) dengan dilakukan analisis perhitungan kembali . Hasil analisis menunjukan kurva p-y memiliki karakteristik yang sama dengan tanah lempung lunak namun memiliki nilai yang reaksi tanah yang relatif kecil dengan defleksi yang sama. Kata Kunci: Tanah Gambut, Uji Beban Lateral Tiang, Inklinometer, Kurva p-y, Reese & Matlock en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Magister Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.subject TANAH GAMBUT en_US
dc.subject UJI BEBAN LATERAL TIANG en_US
dc.subject INKLINOMETER en_US
dc.subject KURVA P-Y en_US
dc.subject REESE & MATLOCK en_US
dc.title Pengembangan P-Y curve pada tanah gambut dari uji beban lateral dan data inclinometer en_US
dc.type Master Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017831007
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0415015402
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI810#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account