Pengaruh persepsi harga dan kualitas terhadap niat beli ulang produk private label brand (non-food category) di Toserba Yogya & Griya Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gunawan, Theresia
dc.contributor.advisor Istiharini
dc.contributor.author Ratnafuri, Riska Fitri
dc.date.accessioned 2023-12-05T06:14:13Z
dc.date.available 2023-12-05T06:14:13Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other tes2301
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16636
dc.description TES-PMM RAT p/22 en_US
dc.description.abstract Adanya produk private label brand merupakan salah satu strategi yang dilakukan perusahaan ritel untuk meningkatkan daya saing dan profitabilitas perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi harga dan kualitas terhadap niat beli ulang produk private label brand (non-food category) di Toserba Yogya & Griya Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan 140 responden yang pernah membeli produk private label brand (non-food category) sebanyak dua kali dalam tiga bulan terakhir sebagai sampel konsumen. Pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik non-probability sampling. Metode yang digunakan adalah purposive sampling. Penelitian ini menggunakan kuesioner untuk mengumpulkan data. Dengan menggunakan metode hubungan kausal, metode pengolahan data yang digunakan di dalamnya meliputi uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji hipotesis menggunakan uji F dan uji t, serta analisis koefisien determinasi dan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Persepsi Harga (X1) dan Persepsi Kualitas (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Niat Beli Ulang (Y), baik secara parsial maupun simultan, dapat dikatakan persepsi harga dan kualitas merupakan faktor penentu dalam niat beli ulang produk private label brand (non-food category), artinya semakin tinggi persepsi harga dan kualitas maka akan meningkatkan niat beli ulang untuk produk private label brand (non-food category), terdapat hubungan yang searah antara variabel-variabel tersebut. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Magister Manajemen Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.subject PRIVATE LABEL BRAND en_US
dc.subject PERSEPSI HARGA en_US
dc.subject PERSEPSI KUALITAS en_US
dc.subject NIAT BELI ULANG en_US
dc.title Pengaruh persepsi harga dan kualitas terhadap niat beli ulang produk private label brand (non-food category) di Toserba Yogya & Griya Kota Bandung en_US
dc.type Master Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM8031901008
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410087801
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428047902
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI803#MANAJEMEN


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account