Gebriella, Denise Stevani
(Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknologi Informasi dan Sains - UNPAR, 2022)
Di era digital ini, resep makanan Indonesia semakin mudah ditemukan. Resep bisa didapatkan
dari banyak tempat, salah satunya adalah dari situs resep makanan di internet. Resep merupakan
tata cara pembuatan makanan yang ...